Abrex 400 dan abrex 500
Abrex merupakan merek dari material wear plate ( tahan gesek atau tahan abrasi ). Plat baja ini predisposition bertahan dari semua gerusan material lain seperti batu bara, pasir bahkan material baja. Selain tahan gesek, plat ini juga tahan tumbukan dan tekanan.
Ukuran abrex 400 : Tebal 4mm-70mm
Dimensi 4'x16', 1500×6000, dan 2500×6000
Ukuran abrex 500 : Tebal 6mm-25mm
Dimensi 4'x16', 1500×6000, dan 2500×6000
Yang membedakan abrex 400 dengan abrex 500 yaitu kekerasannya seperti abrex 400 memiliki kekerasan 400 HB sedangkan abrex 500 memiliki kekerasan 500 HB.
Creusabro 4800 dan creusabro 8000
Creusabro merupakan merek dari material wear plate yang tahan terhadap gesekan dan tahan abrasi. Bedanya teknik pendinginan plat creusabro ini menggunakan oil sehingga dari kepadatan dan teksturnya juga berbeda, creusabro teksturnya lebih padat dan halus ketika dibentuk bahkan hamper menyerupai seperti tekstur kayu apabila sudah dihaluskan.
Ukuran : Tebal 6mm-25mm
Dimensi 1500×6000 dan 2500×6000
Sama seperti halnya abrex, yang membedakan creusabro 4800 dan creusabro 8000 dalam tingkat kekerasaanya.
0 comentários:
Posting Komentar